PROYEK SEKOLAH MANGKRAK DI JAKARTA JADI SOROTAN KPK, DPRD ULTIMATUM KONTRAKTOR TANGGUNG JAWAB
Mediapersindonesia.com – JAKARTA. Komisi E DPRD DKI Jakarta menuntut kontraktor pelaksana atas keterlambatan proyek pembangunan sejumlah sekolah di Jakarta. Keterlambatan pembangunan yang berujung deviasi ini sempat menjadi sorotan Komisi Pemberantasan…
TRADISI KORUPSI: KITA BUKAN KORBAN, TAPI PELAKU YANG LEBIH HALUS
Oleh : Jalil Hasan, Mahasiswa Fakultas Hukum, Universitas Pamulang (Unpam), Kelurahan Buaran Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan, Mediapersindonesia.com – PENDIDIKAN. Korupsi di Indonesia bukan semata-mata persoalan hukum atau moral elite…
DI ANTARA CITRA DAN CINTA: KEPEMIMPINAN DI ERA ALGORITMA
Oleh : Elsya Blantika, Mahasiswa Fakultas Hukum, Universitas Pamulang (Unpam), Kelurahan Buaran Kecamatan Serpong Kota Tangerang Selatan, Mediapersindonesia.com – PENDIDIKAN. Tanpa kamera, tanpa panggung, tanpa sorotan media. Tanpa WhatsApp, tanpa…
PRABOWO USUL BIMP-EAGA JADI PUSAT KETAHANAN PANGAN DAN ENERGI DI ASEAN
Mediapersindonesia.com – JAKARTA. Presiden Prabowo Subianto mengusulkan Indonesia, Filipina, Brunei Darussalam, dan Malaysia yang tergabung dalam kerja sama sub-regional BIMP-EAGA menjadi pusat ketahanan pangan dan ketahanan energi di kawasan ASEAN….
PUTIN DAN MENLU TURKI BAHAS UPAYA AKHIRI PERANG RUSIA-UKRAINA
Mediapersindonesia.com – INTERNATIONAL. Presiden Rusia Vladimir Putin dan Menteri Luar Negeri Turki Hakan Fidan membahas upaya untuk mengakhiri perang di Ukraina dan perkembangan sejak perundingan langsung antara pihak-pihak yang bertikai….
PEGAWAI BANK INDONESIA YANG TEWAS USAI LOMPAT DARI GEDUNG BI PEGANG JABATAN CUKUP TINGGI
Mediapersindonesia.com – JAKARTA. Polsek Metro Gambir melakukan penyelidikan terkait tewasnya pegawai Bank Indonesia (BI) di Kompleks Perkantoran BI, Gambir, Jakarta Pusat. “Kami mendapatkan informasi dari Chief Security BI. Kejadian terjadi…
AKUI MENTERI-MENTERINYA MASIH KURANG DALAM HAL KOMUNIKASI, PRABOWO: SAYA HANYA LIHAT DARI PENGABDIAN MEREKA
Mediapersindonesia.com – NASIONAL. Presiden Prabowo Subianto mengakui jika selama 6 bulan memerintah sebagai Presiden Indonesia, dirinya menyadari jika ia dan kabinet yang dipimpin masih kurang komunikatif kepada masyarakat. Prabowo mengatakan,…
TEGASKAN TAK BALAS TARIF TRUMP, AIRLANGGA: UTAMAKAN NEGOSIASI
Mediapersindonesia.com – NASIONAL. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian RI, Airlangga Hartarto menegaskan tidak akan mengambil langkah balasan (retaliasi) atas kebijakan tarif resiprokal oleh Presiden Amerika Serikat, Donald Trump. Airlangga bilang, pemerintah…
PASAL 460 KUHP 2023: SAAT NYAWA BAYI TAK LAGI BERNILAI
Oleh: Jalil Hasan. Mahasiswa Fakultas Hukum, Universitas Pamulang, Kelurahan Buaran, Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan. Mediapersindonesia.com- HUKUM. Indonesia baru saja mengesahkan Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) baru yang mulai berlaku…
TAIWAN TAK INGIN MEMBALAS KEBIJAKAN TARIF EKSPOR 32 PERSEN YANG DIKELUARKAN AS
Mediapersindonesia.com – INTERNATIONAL. Pemimpin Taiwan Lai Ching-te mengatakan, pihaknya tidak berniat membalas tarif 32 persen atas barang-barang yang dikenakan Amerika Serikat. Perkembangan ini muncul setelah Presiden AS Donald Trump mengumumkan…
OKI DESAK PBB BENTUK KOMITE INDEPENDEN SELIDIKI KEJAHATAN ISRAEL YANG SERANG PEKERJA KEMANUSIAAN DI GAZA
Mediapersindonesia.com – INTERNATIONAL. Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) mendesak pembentukan komite independen untuk menyelidiki kejahatan yang dilakukan Israel terhadap para pekerja kemanusiaan di Jalur Gaza. OKI, dalam sebuah pernyataan yang…
KPK CARI TAHU PENGADAAN EDC DI SPBU PERTAMINA LEWAT EKS BOS PT PASIFIC CIPTA SOLUSI
Mediapersindonesia.com – JAKARTA. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendalami pengadaan electronic data capture (EDC) atau mesin untuk penerimaan pembayaran secara elektronik ketika proyek digitalisasi stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) dilakukan….
KAPOLDA LAMPUNG PASTIKAN TAK ADA KORBAN SIPIL DI KASUS TNI TEMBAK 3 POLISI
Mediapersindonesia.com – BANDARLAMPUNG. Kapolda Lampung, Irjen Helmy Santika menyatakan tidak ada korban dari warga sipil saat insiden penembakan oleh oknum TNI yang menewaskan tiga anggota kepolisian. Diketahui, aksi penembakan terjadi…